Review Menariknya Fitur Mount di World of Avatars




World of Avatars adalah Game yang dapat kalian mainkan langsung dari browser, tanpa harus download dan hanya perlu registrasi di link : http://lp.prodigy.co.id/woa/register/3099005/avatars/

Di game yang biasa disebut WOA ini kalian akan menemukan hal menarik pada saat Fitur Mount terbuka pada Level 15. Sebagai permulaan, kalian akan mendapatkan sebuah mount “Forest Strider”. Bila kalian Login selama 7 hari, maka akan kalian bisa mendapat kan Mount “Grand Phoenix” sebagai tambahan.




Mount terdiri dari 4 Jenis :
1.       Avian= Striders
2.       Dragons = Raptors
3.       Equine = Ponies
4.       General = Special Mounts

 


Untuk menambah jumlah mount, kalian dapat memilih “Summon Palace”. Setiap melakukan summon, kalian akan berkesempatan untuk mendapatkan Mount dengan jenis atau status lebih tinggi




Untuk menaikkan level Mount, kalian bisa melakukan “Train”. Dengan melakukan Train, kalian dapat meningkatkan level Mount dan membuka semua Slot yang tersedia.




Pada halaman berikutnya, tersedia Slot untuk menempatkan Mount Card yang akan memberikan efek pada status karakter. Slot Mount Card tersebut dapat diganti sesuai kebutuhan. Kalian dapat membuka Slot yang lain jika sudah menjadi VIP.


 
Kalian dapat memilih salah satu dari mount untuk dijadikan mount utama. Mount yang sudah memiliki EXP/Level, dapat diberikan kepada mount utama. Mount yang telah memberikan EXP/Level ke mount utama akan kembali ke EXP/Level awal (nol).


Website World of Avatars : http://avatars.prodigy.co.id/
Like Official Facebook Fanpage World of Avatars :https://www.facebook.com/WorldofAvatars


Komentar